Bahasa Melayu Manado Bahasa Indonesia

kuti /kuti/

v kutik: Jang ja momake, jang dapa -- tu mulu! ‘Jangan memaki, nanti mulut kamu dijentik!’

1kuti /kuti/

v tekan tombol: Kuti akang tu lampu, so galap di sini! ‘Tolong tekan tombol lampunya, di sini sudah gelap!’

2kuti /kuti/

v memetik: Is jago ba-- gitar. ‘Is pandai memetik gitar.’