Bahasa Melayu Manado Bahasa Indonesia

jatung /jatuG/

1. v jatuh: Tu anak da -- dari pohong. ‘Anak itu jatuh dari pohon.’

2. v turun: Kiapa ngana pe nilai so --. ‘Mengapa nilaimu sudah turun?’

Gabungan Kata:

tajatung

v terjatuh: Tu tanta itu nyanda sadar kalo de pe barang so ~. ‘Ibu itu tidak menyadari kalau barangnya terjatuh.’